Apakah kamu member?

CERITA-CERITA SUKSES

Kami bekerja keras untuk melindungi orangutan kalimantan dan habitatnya demi generasi mendatang. Berikut beberapa cara kami mewujudkan dunia tempat orangutan dan alam bertahan dan berkembang.

RESCUES

TOMBAK, KORBAN 'SARAMPANG'

Adalah masyarakat Kelurahan Habaring Hurung, Kecamatan Bukit Batu, Kota Palangka Raya. Masyarakat di desa kecil ini umumnya pendatang dari luar Kalimantan dan belum pernah melihat orangutan secara langsung, hanya melalui poster, gambar, foto dan...

RESCUES

FAJAR: SI ORANGUTAN BERKISAH

Namaku Fajar, anak orangutan betina dari Desa Unggang, Kabupaten Katingan di Kalimantan Tengah. Sekarang aku tinggal dan diasuh bersama teman-teman seusiaku di nursery group Yayasan BOS Nyaru Menteng, sebuah yayasan penyelamatan dan rehabilitasi...

ORANGUTAN REINTRODUCTION

KISAH BERLIAN TENTANG LEBAH DAN RAYAP

Hujan deras membilas hutan Gunung Belah sejak pukul 4 pagi. Akibatnya, aktivitas orangutan sedikit melambat. Berlian mempergunakan kesempatan ini untuk meneruskan tidurnya sampai sekitar jam 10 pagi, dan ketika bangun, bukannya segera mencari...

RELEASES

AKHIRNYA, ABBIE SAMPAI DI RUMAHNYA!

Perjalanan darat yang ditempuh Abbie ke Hutan Kehje Sewen itu akhirnya selesai. Pada tanggal 12 Mei, suasana di Camp 103 sangat ceria. Tim sudah siap untuk melepasliarkan Abbie, yang kondisi kesehatannya sangat baik fisik maupun mental.

RELEASES

KEDATANGAN ABBIE DI HUTAN KEHJE SEWEN

Setelah perjalanan jauh selama 16 jam, pagi tadi, team Samboja Lestari tiba di Muara Wahau pada pukul 06.00. Setelah beristirahat selama 30 menit, team kemudian melanjutkan perjalanan ke Pelangsiran.

BERHUBUNGAN DENGAN KAMI

Kami selalu senang mendengar kabar darimu, jadi jangan sungkan-sungkan menghubungi kami!

Hubungi kami

CATATAN!



OK

YA, AMPUN!



Tutup