Apakah kamu member?

CERITA-CERITA SUKSES

Kami bekerja keras untuk melindungi orangutan kalimantan dan habitatnya demi generasi mendatang. Berikut beberapa cara kami mewujudkan dunia tempat orangutan dan alam bertahan dan berkembang.

ECOSYSTEM CONSERVATION

BEBENAH SAMBOJA LODGE

Samboja Lodge dibangun dengan arsitektur khas suku Dayak, banyak memanfaatkan bahan bangunan seperti kayu, bambu, ijuk, dan berbagai bahan lain. Bahan-bahan ini bisa lapuk dimakan waktu, dan karenanya, perlu diganti setiap beberapa tahun.

ECOSYSTEM CONSERVATION

HARI AIR SEDUNIA 2021: MENGHARGAI AIR

Hari Air Sedunia ditetapkan pertama kali di tahun 1993 oleh Perseritakan Bangsa-Bangsa (PBB) dan dirayakan setiap tanggal 22 Maret, untuk mengingatkan kita semua akan bahaya krisis air bersih di seluruh penjuru dunia.

ECOSYSTEM CONSERVATION

SEPULUH KETERAMPILAN MENYINTAS ORANGUTAN

The BOS Foundation merawat dan merehabilitasi orangutan di dua pusat rehabilitasi, yaitu Nyaru Menteng di Kalimantan Tengah dan Samboja Lestari di Kalimantan Timur, dengan tujuan untuk melepasliarkan mereka kembali ke hutan saat para orangutan itu...

ECOSYSTEM CONSERVATION

HARI HABITAT SEDUNIA: HIDUP DALAM KESELARASAN

Senin pertama setiap bulan Oktober biasa didedikasikan untuk memperingati World Habitat Day atau Hari Habitat Sedunia, yang pada tahun ini jatuh pada tanggal 5. Peringatan ini adalah untuk untuk merefleksikan keadaan kota-kota besar dan kecil dan...

ECOSYSTEM CONSERVATION

SELAMATKAN OZON, SELAMATKAN ORANGUTAN

Kehidupan seluruh makhluk di Bumi. manusia, hewan, dan tumbuhan sebenarnya saling berhubungan. Kerusakan di lapisan ozon, perisai rapuh alami yang melindungi kehidupan di bumi dari dampak buruk radiasi ultraviolet sinar matahari, turut memengaruhi...

1 2 ... 11 12 13 14 15 ... 22 23

BERHUBUNGAN DENGAN KAMI

Kami selalu senang mendengar kabar darimu, jadi jangan sungkan-sungkan menghubungi kami!

Hubungi kami

CATATAN!



OK

YA, AMPUN!



Tutup