ALBA, SI ORANGUTAN ALBINO, HIDUP BAIK DI HUTAN TAMAN NASIONAL BUKIT BAKA BUKIT RAYA
Direktorat Konservasi Keanekaragaman Hayati (KKH), Balai Taman Nasional Bukit Baka Bukit Raya (TNBBBR), dan Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Kalimantan Tengah, bekerja sama dengan mitra Yayasan BOS (Borneo Orangutan Survival Foundation)